Menguji Internet LAN (Ping dan Tracert)

    Ping adalah singkatan dari Packet Internet Gopher. Ping merupakan perintah yang sering digunakan untuk mengecek sebuah koneksi internet pada sebuah komputer yang saling terhubung dalam jaringan.

    Beberapa fungsi dari perintah Ping adalah sebagai berikut:

1. Mengecek konektivitas Internet.

2. Mengecek akses Website.

3. Mengecek respon status koneksi.

4. Memeriksa kualitas jaringan.

    Traceroute (tracert) adalah perintah untuk menunjukkan rute yang dilewati paket  untuk mencapai tujuan. Rute yang ditampilkan adalah daftar interface router (yang paling dekat dengan host) yang terdapat pada jalur antara host dan tujuan. Jadi sederhananya, prosedur tracerouter memungkinkan mengetahui dengan tepat bagaimana pengiriman data.

    Berikut merupakan cara ping dan tracert di CMD :
  1. Cek IP Address pada ‘Details’ yang terdapat pada Local Area Connection.

  1. Cek IP Address melalui cmd, dengan menggunakan perintah ‘ipconfig’.








  1. Buka cmd untuk menguji internet dan trace route.

  1. Ping IP Addres menggunakan cmd.

Average : 0 ms

  1. Ping Gateway menggunakan cmd.

Average : 7 ms


  1. Ping DNS menggunakan cmd.

Average : 33 ms

  1. Ping situs luar negeri menggunakan cmd.

Average : 36 ms

  1. Ping situs dalam negeri menggunakan cmd.

Average : 133 ms








  1. Trace route gateway menggunakan cmd dengan menggunakan perintah ‘tracert’.

Melalui hop : 1 Hop

  1. Trace route situs dalam negeri menggunakan cmd.

Melalui hop : 6 Hop

  1. Trace route situs luar negeri menggunakan cmd.

Melalui hop : 7 Hop









  1. Speedtest melalui web atau google.

Hasil speedtest ping : 31 ms

Hasil speedtest upload : 58.82 Mbps

Hasil speedtest download : 7.39 Mbps


Comments

Popular posts from this blog

Setting Router TOTOLINK Mode PPPoE

Praktik Splashing Kabel Dropcore (Kabel Fiber Optik)